Bersih-bersih Kota Lama Bersama IKHRAR Kota Semarang

Minggu, 21 September 2025, Ikatan Karya dan Hidup Rohani Antar Religius (IKHRAR) Kevikepan Semarang, khususnya yang berada di Kota Semarang mengadakan Aksi Peduli Lingkungan dengan bersih-bersih Kota Lama Semarang dan penuangan Eco Enzym di Polder Tawang.

SD Kanisius Sengkan Implementasikan Ensiklik Laudato Si dengan Pendampingan UAJY

Pada hari Sabtu (12/4), Tim Laudato Si Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) melakukan pendampingan kepada SD Kanisius Sengkan Yogyakarta dalam upaya mengimplementasikan dan mewujudkan ensiklik Laudato Si atau “Merawat Bumi”. Kegiatan yang diikuti oleh 25 peserta dari jajaran pengurus sekolah ini merupakan wujud nyata kepedulian UAJY dalam mendukung institusi pendidikan yang berkomitmen merawat lingkungan.