Misa Ujud, Tetap Bisa

Pagi itu, Elysha bergegas ke sekretariat paroki untuk meminta pelayanan Misa Ujud bagi ayahnya yang genap 40 hari dipanggil Tuhan. Hatinya gelisah karena sejak proses pemberkatan jenazah hingga saat ini, keluarganya merasa belum bisa mengadakan doa yang pantas untuk mengiringi kepergian bapaknya dengan perayaan Ekaristi arwah di rumah. Masa pandemi telah membatasi kegiatan yang berpotensi […]

Melihat Kembali Ajaran, Hidup, dan Karya Yesus

Hari ini Gereja Semesta merayakan Hari Raya Kenaikan Tuhan, yaitu 40 hari setelah kebangkitan Tuhan. Ada beberapa makna Hari Raya Kenaikan Tuhan. Pertama, yang dapat kita petik saat kita merayakan Kenaikan Tuhan adalah mengenang, membaca kembali, mewujudkan ajaran, hidup, dan karya-karya Yesus. Itu berarti mau dan bersedia membuka kembali Kitab Suci, membaca, dan merenungkannya. Makna […]

Misa Rekaman untuk Rama dan Umat?

Suatu ketika Rama Matius sedang mengikuti aksi penggalangan dana untuk guru honorer dalam gerakan LG4C (Lari dan Gowes Caritas Christmas Cross Challenge), yakni dengan gowes, berjalan, ataupun joging. Ia harus menebus setiap donasi Rp 50.000,00 dengan gowes sejauh 3 km. Kabid Liturgi bertanya kepadanya, “Rama, besok Minggu Misa online jamnya tetap ya? Minggu pagi pukul […]

Tidak ke Gereja karena Takut Tertular Covid-19?

Bu Eny menelepon sahabatnya, Bu Rini, untuk mengajaknya berangkat ke gereja Misa hari Minggu. “Bu Rini, ayo berangkat ke gereja, lingkungan kita mendapatkan jatah, lho untuk Misa di gereja paroki” ajak Bu Eny. “Aduh, Bu Eny…, nggak dulu deh, aku takut ketularan Covid kalau ikut Misa di gereja, kan kerumunan. Aku Misa online saja deh,” […]

MISA ONLINE atau NONTON MISA?

Bobby diajak teman OMK untuk pergi ke Misa di gereja paroki pada hari Minggu. “Bob, ayo kita ke gereja, kita dapat jatah nih untuk Misa offline di paroki!” ajak Stefan, temannya, kepadanya. Bobby menjawab, “Ah, aku mau Misa online saja nih, Stef, soalnya juga mau nggarap tugas paper untuk besok pagi sekalian.” Akhirnya, Stefan berangkat […]