Weekend Antiokhia

Masa remaja yang penuh pergolakan pencarian menemukan oase kesegarannya di Weekend Anthiokia. Di acara tersebut para remaja menemukan teman berbagi cerita, sahabat pencarian, dan pendamping yang menyediakan telinga serta hati mereka.
JAMNAS SEKAMI; inspirasi bina remaja

Jamnas Sekami yang diselenggarakan di Seminari Menengah Mertoyudan Magelang, 4 – 7 Juli menginspirasi kita semua untuk membina para remaja secara efektif dan efisien. Masa remaja ibarat sebuah terminal, tempat transisi yang menentukan arah tujuan kemudian. Arah dan pendampingan yang benar, niscaya membawa generasi muda Gereja pada masa depan yang berekenan di di hadapan Allah.
Perayaan Hari Kakek Nenek dan Lansia ke-3: Rahmat-Nya Turun Temurun

Pada 19 Juli 2023, bertempat di Wisma Lansia Harapan Asri, Banyumanik, Komisi Keluarga (Komkel) Kevikepan Semarang mengadakan perayaan Hari Kakek Nenek dan Lanjut Usia (Lansia) yang ke-3 dengan tema “Rahmat-Nya Turun Temurun”.