Misi Pewartaan OMK Rayon Kulon Progo Melalui Festival Kesenian Tradisional
Sejak sepuluh tahun yang lalu, tepatnya pada tahun 2009 OMK Rayon Kulon Progo memulai misi pewartaan melalui kegiatan Festival Kesenian Tradisional. Jika dilihat dari tahun awal penyelengaraan, FKT sudah sepuluh kali diselenggarakan dan pada tahun 2019 ini akan memasuki penyelengaraan yang kesebelas. Orang Muda Katolik (OMK) Rayon Kulon Progo secara konsisten memilih jalur seni tradisional […]