Selebrasi KPKC Kevikepan Semarang: Pemuda Bersumpah Merawat Bumi

Twitter
WhatsApp
Email

Pada tanggal 28 Oktober 2021 di Di Pastoran Johannes Maria, Unika Soegijapranata diselenggarakan selebrasi peringatan Sumpah Pemuda dengan melibatkan  Teater Kedaton, Pelita, PMKRI dan beberapa tamu undangan dari berbagai lintas agama. Acara ini digelar untuk mengajak kaum muda semakin peka dan peduli dengan isu-isu lingkungan hidup.