Bulan November merupakan moment peringatan Arwah Orang Beriman. Maka, untuk memperdalam secara khusus pengetahuan iman menyangkut Hidup Kekal pada dua kali Kamis Bulan November ini, Pukul 19.00-21.00 diselenggarakan pengayaan Pengetahuan Iman mengenai “Indulgensi” bersama Rm. FX. Sugiyana, Pr.